Simulasi Lemari Pengering Tenga Surya Dengan Prisma Kaca Menggunakan Computational Fluid Dynamics

Authors

  • Lohdy Diana Politeknik Elektronika Negeri Surabaya
  • Arrad Ghani Safitra Politeknik Elektronika Negeri Surabaya
  • Fifi Hesty Sholihah Politeknik Elektronika Negeri Surabaya
  • Ahmad Taufiqurrahman Azhar Politeknik Elektronika Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.30588/jeemm.v5i1.830

Keywords:

lemari pengering, panas, simulasi, temperatur

Abstract

Lemari pengering merupakan bagian penting pada pemanas udara tenaga surya. Lemari pengering diharapkan mampu menyimpan panas dalam waktu yang lama. Hal tersebut menyebabkan analisa thermal pada lemari pengering perlu dilakukan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik termal dan aliran yang terjadi pada lemari pengering. Karakteristik tersebut antara lain distribusi temperatur, perubahan temperatur dan kecepatan, dan pola aliran udara. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah Finite Volume Method berupa simulasi menggunakan software komputasi fluida atau Computational Fluid Dynamics, simulasi menggunakan model tiga dimensi pada kondisi transient dengan time step 0.015. Data simulasi diambil saat 5 detik, 15 detik, 25 detik, dan 35 detik. Hasil simulasi diperoleh perubahan distribusi temperatur udara terhadap waktu yang terjadi pada bidang XY dan bidang XZ lemari pengering. Berdasarkan hasil simulasi diketahui terjadi penurunan temperatur udara. Temperatur udara tertinggi terjadi pada bagian bawah lemari pengering dengan temperatur udara sebesar 331 K. Prisma kaca pada bagian atas lemari pengering mampu memberikan panas pada udara. Terjadi aliran balik di dalam lemari pengering yang menyebabkan udara panas dari saluran masukkan tidak terdistribusi merata.

References

Rahul, K.,S, Goswani., M, Anas., S, Sharma., Satvik, A., & Shivansh, A. (2020). Performance Evaluation of an Arched Plate Solar Air Heater with Porous Aluminium Wire Mesh Cylindrical Fins. 2020 7th International Conference on Power and Energy Systems Engineering (CPESE 2020), 627-633.

Hamdy, H., M, S, Yousef., & S, Abo-Elfafl. (2021). Energy, Exergy, Economic and Enviromental Assesment of Double Pass V-Corrugated Perforated Finned Solar Air Heater at Different Air Mass Ratios. Sustainable Energy Technologies Assessments 43, 10096.

H, S, Arunkumar., Shiva, K., & K, V, Karanth. (2020). Analysis of a Solar Air Heater Augmented Thermohydraulic Performance Using Helicoidal Spring Shaped Fins a Numerical Study. Renewable Energy.

Ashwini, K., A, K, Behura., S, Saboor., & Hemant, K, G. (2020) Comparative Study on W-Shaped Roughened Solar Air Heaters by Using Booster Mirror. Materials Today : Proceedings,.

Archana dan Punyadarshini. (2018). Modeling and Simulation of Moisture Transfer during Solar Drying of Carrot Slice. Wily Journal of food Processing. India.

Woranuch Jangsawang. (2017). Meat Product Drying with a Compact Solar Cabinet Dryer. International Conference on Alternative Energy in Developing Countries and Emerging Economies. Thailand.

Y, Amanlou & A, Zomorodian. (2010) Applying CFD for Designing a New Fruit Cabinet Dryer. Journal of Food Engineering, 101, 8-15.

Chattip, P., N, Tharangkool., Prasert, P., P, Ponpesh., & T, Jalunglumret. (2019) Computational Fluid Dynamic Design of Spent Coffee Ground Cabinet Dryer Using Recycled Heat From Air Compressor. Journal Pre Proof, S0263-8762(19)30487-3.

Petros, D, T., Mekonnen, G, G., & Maarte, V. (2019) On the Comparison between Computational Fluid Dynamics and Lumped Capacitance Modeling for The Simulation of Transient Heat Transfer in Solar Dryers. Solar Energy, 184, 417-425.

A, Hadawey., S, Tassou., S, Haddowe., & R, Sundararajan. (2019) Numerical Investigation into The Product’s Weight Loss and Display Shelf Life Inside The Serve-Over Cabinet. ScienceDirect Energy Procedia, 161, 317-324.

Winterton, R. H. S., Int. J. Heat Mass Transfer, 41, 809, 1998.

Downloads

Published

2021-05-30

How to Cite

Diana, L., Safitra, A. G., Sholihah, F. H., & Azhar, A. T. (2021). Simulasi Lemari Pengering Tenga Surya Dengan Prisma Kaca Menggunakan Computational Fluid Dynamics. Jurnal Engine: Energi, Manufaktur, Dan Material, 5(1), 1–10. https://doi.org/10.30588/jeemm.v5i1.830

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)